Selasa, 28 Mei 2013

DUSUN NATAH WETAN,NATAH,NGLIPAR GUNUNGKIDUL


a. SEJARAH

      Asal mula desa Natah yaitu dahulu para wali membuat blumbang atau sekarang dinamakan SENDANG,pembuatannya menggunakan tatah atau pahat lalu dinamakan desa NATAH.sekarang air sendang tersebut bisa diminum dan di konsumsi semua orang , airnya tidak mengandung kapur dan air sendang tersebut bisa dijadikan obat kencing batu.

 

b. MATA PENCAHARIAN PENDUDUK

       Di desa ku atau desa Natah mata pencahariannya yaitu :

  •  Sebagai petani

  • Wiraswasta

  • Perikanan

  • Pertukangan

Hnya itu mata pencaharian yang dilakukan oleh desa ku atau desa  Natah Wetan,


c  PENDIDIKAN

       Pendidikan yang ada di lingkungan desa ku atau desa Natah yaitu:


  •     TK

  •    SMP

  •    SMA , dan

  • Perguruan tinggi

d.  AGAMA

       Semua orang yang bertempat tinggal didesa Natah menganut Agama Islam


e.  ORGANISASI MASYARAKAT

      Didesaku atau desa Natah ada berbagai organisai yaitu pemuda karang taruna,darma wanita,ibu pkk dan masih banyak lainya yang belum saya ketahui.


f.   BUDAYA

        Setiap tahun di desa Natah diadakan Rasulan atau bhersih dusun yang diadakan 1 tahun tahun sekali menggunakan ledek atau tandak dan wayang.

 

g  .LINGKUNGAN HIDUP

        Penghijauan yang berkembang di desa Natah Wetan, Natah , Nglipar , GUNUNGKIDUL

 

h.  PETERNAKAN

        Pada umumnya orang-orang yang tinggal di desa Natah memelihara berbagai hewan untuk di jual agar menghasilkan uang , hewan tersebut antara lain : 

  • Kambing

  • Sapi

  • Ayam

  • Ikan lele

 i.  WIRAUSAHA

        Wirausaha yang terdapat didesa kun yaitu membuat anyaman-anyaman kepang dan masih banyak lainnya yang belum saya ketahui.

 

j.   SARANA KOMUNIKASI DAN TRANSPORTASI

        Pada zaman dahulu sarana komikasi memakai surat sedangkan sekarang sudah memakai HP atau telephone sedangkan transportasinya memakai sepeda onthel,karenasekarang sudah mengikuti zaman dan adanya kemajuan orang-orang menggunakan sepada montor dan roda empat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar